Untuk itu akan saya share tutorial merubah panel login wp-login.php tanpa menggunakan tambahan plugin.
Berikut Cara Menyembunyikan Wp-login Tanpa Plugin :
- Pertama login ke file manager pada cpanel kalian tempat kalian menginstallkan cms wordpress
- Kemudian ganti wp-login.php menjadi rahasia.php atau terserah kalian(jangan sampai orang
- Edit file rahasia.php replace atau gantikan kata wp-login.php menjadi rahasia.php semuanya, kemudian di simpan. lain tahu dan jangan sampai kalian sendiri lupa)
- Selanjutnya masuk ke folder wp-includes
- Edit file general-template.php cari kata wp-login.php ubah menjadi rahasia.php
- Kemudian cari baris “function wp_login_url” seperti dibawah ini
function wp_login_url($redirect = ' ', $force_reauth = false) {
$login_url = site_url('rahasia.php', 'login');
- Gantikan menjadi seperti dibawah
function wp_login_url($redirect = ' ', $force_reauth = false) {
$login_url = site_url(' ', 'login');
- Terakhir tinggal di simpan
- Selesai untuk mengaksesnya panel login wrdpress kalian tinggal masuk ke url http://www.DOMAINKALIAN.com/rahasia.php
- Usahakan melakuan backup dulu wp-login.php dan general-template.php sebelum melakukan editing.
- Berikut contoh wp-login dan general-template.php yang sudah saya edit silahkan di upload ke cpanel kalian dan dicoba login, Unduh disini
0 Response to "Cara Menyembunyikan Wp-login Tanpa Plugin"
Posting Komentar
Pembaca yang baik selalu meninggalkan jejaknya.
Dilarang berkomentar menggunakan LINK AKTIF.